Go Pro 7 Strategi Menjadi Pebisnis MLM Profesional - Eric Worre
Awal bergabung di bisnis jaringan, Eric Worre bukan lulusan universitas, baru memiliki seorang putra kecil, dan hampir tak dapat melunasi tagihan-tagihannya. Di bulan pertama, ia mencetak penghasilan pertamanya, namun penghasilan itu langsung mengering tiga bulan kemudian. Ia mulai menyalahkan segalanya dan semua orang atas kegagalannya. Namun, karena tuntutan situasi, ia bertahan di bisnis ini, jatuh bangun membangun organisasi sampai tujuh kali!
Lalu sesuatu yang terjadi mengubah hidupnya. Ia menonton tayangan televisi yang menampilkan narasumber ahli. Yang terpikir di otaknya adalah, "Bagaimana orang itu bisa menjadi ahli pada topik ITU?" Satu-satunya javvaban adalah orang itu pasti memutuskan untuk menjadi berpengalaman, belajar segalanya yang ia bisa, membaca setiap buku, berbincang dengan setiap orang dan belajar sepenuhnya agar menjadi ahli.
Maka hari itu juga, ia memutuskan untuk menjadi ahli dalam bisnis jaringan, dan keputusan itu mengubah hidupnya. Bisnis jaringan menjadi kariernya, ia mendapatkan kebebasan waktu yang penuh, dan bertemu dengan banyak orang menakjubkan di seluruh dunia. Eric pun menyentuh dan tersentuh oleh kehidupan ratusan ribu orang, herkelana keliling dunia, berkontribusi pada proyek amal yang penting baginya, dan yang terpenting, menjadi orang yang lebih baik dalam proses tersebut.

Khusus buat agen allianz jika anda ingin segera menjadi BP ( Bussines Partner ) silahkan baca buku ini dan terapkan apa yang dikatakan oleh Eric Worre dalam buku ini. 
Buku bacaan yang wajib anda baca jika anda ingin sukses menjalankan bisnis jaringan.
Buku Go Pro 7 Startegi Menjadi Pebisnis MLM Profesional versi terjemahan bisa anda baca disini.

Go Pro 7 Strategi Menjadi Pebisnis MLM Profesional - Eric Worre

Label:

Posting Komentar

Email: y_o2k@yahoo.com
WA: 085101847661
Pin BB: 7FC60987

Profile

Blog ini bukan web resmi Perusahaan. Semua materi di dalamnya merupakan tanggung jawab pribadi penulis selaku mitra bisnis.
(Tri Sunaryo Hariadi)

Agen : 00919114
Unit : B2117
WA: 085101847661

Web resmi : http://www.allianz.co.id

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.